Friday, August 17, 2012

Membuat Kombinasi 3 Inputan Angka dengan Java


Membuat Kombinasi 3 Inputan Angka dengan Java






Maksudnya kita akan memasukkan 3 inputan dari 3 cara yang berbeda, yaitu :

  1. Scanner (input1)
  2. Buffered Reader (input2)
  3. JOptionPane (input3)
input1 akan dikali dengan input2 sama dengan hasil input1 dan 2 dibagi input 3
dan hasil dari ketiga inputan tersebut akan ditampilkan dalam Message Dialog, berikut cara-cara nya:
  1. Buka Netbeans anda
  2. Klik kanan pada project anda
  3. Pilih Java Class
  4. Tuliskan coding

package Praktek1;

import javax.swing.JOptionPane;
import java.util.Scanner;
import java.io.BufferedReader;
import java.io.InputStreamReader;
import java.io.IOException;

public class Kombinasi3InputanAngka {
public static void main(String[]args){
//scanner
Scanner input = new Scanner (System.in);
System.out.println("First Number : ");
String fn = input.nextLine();
//Buffered Reader
BufferedReader dataIn = new BufferedReader(new InputStreamReader(System.in));
String sn = "";
System.out.print("Second Number : ");
try {
sn = dataIn.readLine();
}
catch(IOException e) {
System.out.println("Error!");
}
//JOptionPane
String tn = JOptionPane.showInputDialog("Thirtd Number : ");

int n1 = Integer.parseInt(fn);
int n2 = Integer.parseInt(sn);
int n3 = Integer.parseInt(tn);

int hasil = (n1*n2)/n3;

JOptionPane.showMessageDialog(null, "Jawaban dari ( " +fn +" x " +sn +" ) : " +tn +" adalah " +hasil,
"Jawaban", JOptionPane.PLAIN_MESSAGE);
}

}



Setelah selesai silahkan RUN (Shift + F6), maka hasilnya muncul dalam kotak yang ada dibawah script project anda, seperti dibawah ini :



gambar yang dilingkari no 1



(Isi kan angka pertama sesuai kehendak,tekan enter)

gambar yang dilingkari no 2


(Isikan angka kedua sesuai kehendak,tekan enter)

maka akan muncul Message Dialog seperti dibawah ini :



(Isikan angka ketiga,tekan enter)

Muncul hasil dalam Message Dialog :


Itulah hasilnya, silahkan anda mencoba sendiri :)

No comments:

Post a Comment